Memahami Berbagai Macam-Macam Arti Warna Helm Proyek

Ketika Anda melewati sebuah lokasi konstruksi atau proyek besar, Anda mungkin pernah melihat berbagai warna helm yang dikenakan oleh para pekerja. Helm-helm ini mungkin tampak seperti sekadar perangkat perlindungan, tetapi sebenarnya, warna helm tersebut memiliki makna yang mendalam dalam konteks proyek. Arti dari warna helm yang dipakai oleh pekerja konstruksi, pengawas, dan manajer proyek telah […]
Mengenal K3 di Pelayaran dan Kelautan : Contoh dan Manfaat

Pelayaran dan kelautan adalah bagian penting dari kehidupan kita, memainkan peran vital dalam perdagangan, transportasi, dan ekonomi global. Namun, dibalik kemajuan ini, ada resiko besar yang terkait dengan keselamatan dan kesehatan pekerja. Maka dari itu, penting untuk memahami dan mengaplikasiakan Konsep Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) di sektor pelayaran dan kelautan. Kami akan mengulas dan […]